Pelatihan Persiapan Doping Control PON di Wilayah Sumatera Utara
Medan, 15 Agustus 2024 Sebagai bagian persiapan pengawasan doping dalam penyelenggaraan PON XXI Tahun 2024 di Aceh dan Sumatera Utara mendatang, IADO pada tanggal 12 s/d. 15 Agustus 2024 bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Sumatera Utara telah mengadakan pelatihan untuk persiapan pengawasan doping di kota Medan. Kegiatan tersebut diadakan dengan terbagi menjadi beberapa pelatihan, antara lain pelatihan […]
Pelatihan Persiapan Doping Control PON di Wilayah Sumatera Utara Read More »









